Tips memutihkan gigi

”image
Gigi putih dan bersih adalah dambaan semua orang , apalagi bagi anda yang suka merokok tentu gigi akan kelihatan kurang putih. Untuk itu pada kesempatan ini kita akan memberikan tips memutihkan gigi. Adapun caranya adalah sebagai berikut. Sediakan strawberry secukupnya , kemudian haluskan dan beri / campurkan soda kue lalu aduk sampai rata . Setelah itu oleskan secara merata pada gigi yang ingin diputihkan . Biarkan / diamkan selama 15 menit . Lakukan hal ini secara rutin hingga selama sekitar 2 minggu. Gigi anda akan kelihatan lebih putih dari sebelumnya. Demikian tips pada kesempatan kali ini semoga  berguna bagi kita semua. Tak lupa kami ucapkan terima kasih .










3 Responses to "Tips memutihkan gigi"

  1. waw...ternyata strawberry juga bisa memutihkan gigi yah..terima kasih banyak informasinya, bisa dicoba di rumah..

    BalasHapus
  2. silahkan di coba terima kasih ya atas kunjungan dan komentarnya .

    BalasHapus
  3. wow aku baru tau buah kesukaan aku ternyata bisa mutihin gigi, harus aku coba nih, jangan di jus melulu hehe

    BalasHapus